Usai "Nataru", Harga Sembako Tetap Meroket

harga sembako

Ibarat rutinitas tahunan. Harga sembako mengalami kenaikan dibulan Desember Januari. Aktivitas kenaikan harga dikarenakan adanya momentum Natal dan tahun baru. Karena permintaan konsumen meningkat maka harga sembako pun meroket naik hingga usai Nataru ( Natal dan tahun baru). Biasanya satu kuartal pertama. Berarti hingga di bulan April. Semoga tidak ada kelonjakan harga di bulan Ramadhan dan lebaran.

Oleh : Ummu Fillah

Ibarat rutinitas tahunan. Harga sembako mengalami kenaikan dibulan Desember Januari. Aktivitas kenaikan harga dikarenakan adanya momentum Natal dan tahun baru. Karena permintaan konsumen meningkat maka harga sembako pun meroket naik hingga usai Nataru ( Natal dan tahun baru). Biasanya satu kuartal pertama. Berarti hingga di bulan April. Semoga tidak ada kelonjakan harga di bulan Ramadhan dan lebaran.

Seperti yang disampaikan peneliti core Indonesia, Dwi Andreas kenaikan harga telah melewati batas harga psikologis. Cabai tembus seratus ribu perkilogram, minyak goreng curah delapan belas ribu perkilogram dan telur tiga puluh ribu perkilogram. Kenaikan ini disebabkan fenomena alam la Nina yang membuat petani gagal panen, sementara permintaan meningkat diakhir tahun. Begitu yang disampaikan Andreas dalam Refleksi Ekonomi Akhir Tahun 2021, Jakarta, Rabu(29/12). Liputan 6.com

Mengapa bisa terjadi demikian. Tidak lain karena sistem ekonomi yang berjalan saat ini yaitu sistem kapitalis. Dimana harga dan komoditi di kuasai oleh korporasi.

Peran negara dalam menstabilkan harga dimandulkan oleh para kartel, dan para mafia dagang. Semua dikuasai mulai dari pemilikan lahan, rantai produksi dan distribusi. Dari sinilah negara tidak bisa menstabilkan harga pangan dan stok pangan.

Berbeda dengan sistem ekonomi Islam. Negara mengawasi kestabilan harga di pasaran dengan menempatkan Qadhi Misbah. Dengan demikian, harga pangan tidak bisa di naik dan turunkan oleh spekulan dagang atau korporasi. Negara juga menjamin ketersediaan stok bahan pangan dan distribusi yang merata dalam setiap wilayah hingga tak ada kesenjangan harga dan penimbunan barang. Karena negara menjadikan syariah sebagai standar hukum perbuatan. Negara sebagai pelayan umat. Jikalau stok barang pangan kurang memenuhi, negara juga mengambil jalan impor. Tapi dengan batas waktu. Ketika dalam negara sudah bisa memenuhi ketersediaan bahan pangan. Imporpun di hentikan.

Dengan demikian, kestabilan harga dan stok pangan terjaga. Penjual dan konsumen stabil dalam meraih keuntungan.

Betapa rindunya kita hidup dalam naungan sistem Islam dalam setiap lini kehidupan. Karena Islam telah sempurna dalam mengatur problematika kehidupan.

Allahu a'lam bish showab.

COMMENTS

Name

afkar,5,agama bahai,1,Agraria,2,ahok,2,Analysis,50,aqidah,9,artikel,13,bedah buku,1,bencana,23,berita,49,berita terkini,228,Breaking News,8,Buletin al-Islam,13,Buletin kaffah,54,catatan,5,cek fakta,2,Corona,122,curang,1,Dakwah,42,demokrasi,52,Editorial,4,Ekonomi,186,fikrah,6,Fiqih,16,fokus,3,Geopolitik,7,gerakan,5,Hukum,90,ibroh,17,Ideologi,68,Indonesia,1,info HTI,10,informasi,1,inspirasi,32,Internasional,3,islam,192,Kapitalisme,23,keamanan,8,keluarga,50,Keluarga Ideologis,2,kesehatan,83,ketahanan,2,khi,1,Khilafah,289,khutbah jum'at,3,Kitab,3,klarifikasi,4,Komentar,76,komunisme,2,konspirasi,1,kontra opini,28,korupsi,40,Kriminal,1,Legal Opini,17,liberal,2,lockdown,24,luar negeri,47,mahasiswa,3,Medsos,5,migas,1,militer,1,Motivasi,3,muhasabah,17,Musibah,4,Muslimah,87,Nafsiyah,9,Nasihat,9,Nasional,2,Nasjo,12,ngaji,1,Opini,3555,opini islam,87,Opini Netizen,1,Opini Tokoh,102,ormas,4,Otomotif,1,Pandemi,4,parenting,4,Pemberdayaan,1,pemikiran,19,Pendidikan,112,Peradaban,1,Peristiwa,12,pertahanan,1,pertanian,2,politik,320,Politik Islam,14,Politik khilafah,1,propaganda,5,Ramadhan,5,Redaksi,3,remaja,7,Renungan,5,Review Buku,5,rohingya,1,Sains,3,santai sejenak,2,sejarah,70,Sekularisme,5,Sepiritual,1,skandal,3,Sorotan,1,sosial,66,Sosok,1,Surat Pembaca,1,syarah hadits,8,Syarah Kitab,1,Syari'ah,45,Tadabbur al-Qur’an,1,tahun baru,2,Tarikh,2,Tekhnologi,2,Teladan,7,timur tengah,32,tokoh,49,Tren Opini Channel,3,tsaqofah,6,tulisan,5,ulama,5,Ultimatum,7,video,1,
ltr
item
Tren Opini: Usai "Nataru", Harga Sembako Tetap Meroket
Usai "Nataru", Harga Sembako Tetap Meroket
harga sembako
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhgrrPdMyTGKKk9KSSBj8aeJT87S9V2NuZtlLFFIm_6DcqDI10HY_HQN-NSPSPwpS7MOo7MCk0Av28CMF3ODY1oxeiroQbAkVQVYat5oo7Nrof2Q8Y8dendiYrnMFQBIGnYHJy0mZuf8Rt5GWTTSjzhczifnMd5JNi7Yzfs2DnPgYYYYABSGNQaf6Y0=s16000
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhgrrPdMyTGKKk9KSSBj8aeJT87S9V2NuZtlLFFIm_6DcqDI10HY_HQN-NSPSPwpS7MOo7MCk0Av28CMF3ODY1oxeiroQbAkVQVYat5oo7Nrof2Q8Y8dendiYrnMFQBIGnYHJy0mZuf8Rt5GWTTSjzhczifnMd5JNi7Yzfs2DnPgYYYYABSGNQaf6Y0=s72-c
Tren Opini
https://www.trenopini.com/2022/01/usai-nataru-harga-sembako-tetap-meroket.html
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/2022/01/usai-nataru-harga-sembako-tetap-meroket.html
true
6964008929711366424
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy