Dialog Cak Nun Tentang Khilafah di Radio Suara Surabaya

Dalam Diskusi kebangsaan bersama pendengar di Radio Suara Suarabaya, Emha Ainun Nadjib atau lebih dikenal dengan sapaan Cak Nun membah...


Dalam Diskusi kebangsaan bersama pendengar di Radio Suara Suarabaya, Emha Ainun Nadjib atau lebih dikenal dengan sapaan Cak Nun membahas mengenai ketakutan yang di ciptakan pada Khilafah Islam, seolah Islam lebih buruk daripada PKI. Padahal sebenarnya tidak seperti itu.

"Yang pertama adalah tentang transformasi dari rahmat menjadi barokah. Jadi seperti kita tidak mungkin makan padi langsung, harus ditransformasikan menjadi beras menjadi nasi, seperti halnya kedelai menjadi tempe, kita harus bisa  transformasi itu, namanya managemen pengelolaan.." Ucapnya menjelaskan.

Dalam diskusi tersebut Cak Nun juga menjelaskan bahwa mustahil sebenarnya kalau di negeri ini ada orang miskin, orang ngemis yang tidak bisa makan bahkan tidak bisa bayar sekolah, karena Allah telah begitu besar memberikan rahmat kepada tanah air dan bangsa kita.

"Kita tiba2 sekarang bertentangan tentang sesuatu yang seharusnya menjadi alat kita bersama. Tidak mungkin indonesia yang tanah airnya begitu kaya raya, misal tanahnya tandus dengan lautnya saja kita bisa kaya. Jadi sebenarnya kalau melihat Allah begitu sayang merahmati tanah air indonesia dengan bangsanya ini mustahil ada orang miskin mustahil ada orang ngemis yang tidak bisa makan, mustahil ada orang kesulitan menyekolahkan anak." Lanjut Cak Nun menjelaskan

Namun fakta yang terjadi memang bertentangan dengan kemustahilan tadi, masih banyak ternyata orang miskin di negeri ini, bahkan banyak yang tidak bisa bayar sekolah.

"Kalau sampai itu terjadi, sampai masalah pembangunan adalah mengentaskan kemiskinan, ini berarti ada yang memang tidak tepat, ada yang salah dalam pengelolaan. Nah pengelolaan ini bahasa arabnya Khilafah. Terus sekarang kita anti khilafah." Tutur Cak Nun.

Suami dari Mbak Novia Kolopaking ini juga menyebutkan ketidak pahaman sebagian pihak yang menganggap Khilafah Islam lebih buruk dari PKI (Partai Komunis Indonesia/red).

"Sekarang kita ada penelitian, bahwa ini ada sekian puluh persen yang setuju dengan khilafah islam, jadi seolah-olah Islam itu lebih dari PKI buruknya. Ini kan sebenarnya penelitian dari orang-orang yang tidak faham. Jadi jawabannya tadi, tidak usah melihat, saya tidak takut. Saya bergaul dengan rakyat. Tidak ada orang yang kaya begitu" Sangkal Cak Nun..

Lebih banyak yang Cak Nun sampaikan dalam dialog bersama Radio Suara Surabaya tersebut. Simak selengkapnya dalam video berikut : []
Sumber : pojokkota

COMMENTS

Name

afkar,5,agama bahai,1,Agraria,2,ahok,2,Analysis,50,aqidah,9,artikel,13,bedah buku,1,bencana,23,berita,49,berita terkini,228,Breaking News,8,Buletin al-Islam,13,Buletin kaffah,54,catatan,5,cek fakta,2,Corona,122,curang,1,Dakwah,42,demokrasi,52,Editorial,4,Ekonomi,186,fikrah,6,Fiqih,16,fokus,3,Geopolitik,7,gerakan,5,Hukum,90,ibroh,17,Ideologi,68,Indonesia,1,info HTI,10,informasi,1,inspirasi,32,Internasional,3,islam,192,Kapitalisme,23,keamanan,8,keluarga,50,Keluarga Ideologis,2,kesehatan,83,ketahanan,2,khi,1,Khilafah,289,khutbah jum'at,3,Kitab,3,klarifikasi,4,Komentar,76,komunisme,2,konspirasi,1,kontra opini,28,korupsi,40,Kriminal,1,Legal Opini,17,liberal,2,lockdown,24,luar negeri,47,mahasiswa,3,Medsos,5,migas,1,militer,1,Motivasi,3,muhasabah,17,Musibah,4,Muslimah,87,Nafsiyah,9,Nasihat,9,Nasional,2,Nasjo,12,ngaji,1,Opini,3555,opini islam,87,Opini Netizen,1,Opini Tokoh,102,ormas,4,Otomotif,1,Pandemi,4,parenting,4,Pemberdayaan,1,pemikiran,19,Pendidikan,112,Peradaban,1,Peristiwa,12,pertahanan,1,pertanian,2,politik,320,Politik Islam,14,Politik khilafah,1,propaganda,5,Ramadhan,5,Redaksi,3,remaja,7,Renungan,5,Review Buku,5,rohingya,1,Sains,3,santai sejenak,2,sejarah,70,Sekularisme,5,Sepiritual,1,skandal,3,Sorotan,1,sosial,66,Sosok,1,Surat Pembaca,1,syarah hadits,8,Syarah Kitab,1,Syari'ah,45,Tadabbur al-Qur’an,1,tahun baru,2,Tarikh,2,Tekhnologi,2,Teladan,7,timur tengah,32,tokoh,49,Tren Opini Channel,3,tsaqofah,6,tulisan,5,ulama,5,Ultimatum,7,video,1,
ltr
item
Tren Opini: Dialog Cak Nun Tentang Khilafah di Radio Suara Surabaya
Dialog Cak Nun Tentang Khilafah di Radio Suara Surabaya
https://i.ytimg.com/vi/-M8GBx7EpKA/0.jpg
https://i.ytimg.com/vi/-M8GBx7EpKA/0.jpg
Tren Opini
https://www.trenopini.com/2019/09/dialog-cak-nun-tentang-khilafah-di.html
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/2019/09/dialog-cak-nun-tentang-khilafah-di.html
true
6964008929711366424
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy