JEAN-FRANCOIS MAYER Bicara Tentang HIZBUT TAHRIR

Jean-Francois Mayer adalah seorang sejarawan sekaligus penulis asal Switzerland. Ia juga merupakan pengamat gerakan-gerakan agama kontempo...

Jean-Francois Mayer adalah seorang sejarawan sekaligus penulis asal Switzerland. Ia juga merupakan pengamat gerakan-gerakan agama kontemporer. Beberapa waktu yang lalu ia melakukan penelitian terhadap gerakan Hizbut Tahrir. Dalam penelitian tersebut ia menyimpulkan beberapa hal sebagai berikut:

1. Hizbut Tahrir merupakan sebuah kondisi yang tiada duanya sebagai sebuah partai Islam internasional. Dimana ia memiliki cabang di berbagai negara di dunia ini, termasuk dunia Barat. Yang lebih mencengangkan lagi, Hizbut Tahrir di berbagai negeri itu ternyata mengikuti metode dan cara yang sama. Hal itu menunjukkan sebuah langkah yang sangat berani demi menjaga wujud ideologinya.

2. Hizbut Tahrir menolak secara keseluruhan negara-negara bangsa (nation state). Hizbut Tahrir ingin mendirikan negara Islam (Khilafah) yang akan menyatukan seluruh negeri Islam, dan pada puncaknya, seluruh dunia.

3. Hizbut Tahrir selalu mengungkapkan dibutuhkannya Khilafah sebagai sebuah solusi bagi seluruh problem yang menimpa dunia Islam.

4. Para anggota Hizbut Tahrir tidak menganggap bahwa mereka saja-lah yang benar-benar Islam. Mereka tidak menganggap orang-orang Muslim biasa sebagai orang-orang Muslim yang buruk. Hal sepenuhnya berbeda dengan pandangan sebagian kelompok Islam ekstrim yang menganggap anggotanya saja yang benar-benar Muslim, sedangkan kaum Muslim yang lain dalam kondisi murtad.

5. Hizbut Tahrir bukanlah gerakan perdamaian. Akan tetapi, pada fase ini Hizbut Tahrir tidak pernah menggunakan kekerasan dalam berbagai aktivitasnya meskipun kritiknya dan seruannya sangat ekstrim. Sungguh amat mengherankan, banyak anggotanya yang benar-benar dapat mengontrol emosinya meskipun penekanan semakin bertambah.

Jean-Francois Mayer mengakhiri pernyataannya dengan sebuah kalimat: 
"Bisa saja, Masa depan mereka (Hizbut Tahrir)  benar-benar akan cemerlang."

Sumber: Ichal Aydoğan

COMMENTS

Name

afkar,5,agama bahai,1,Agraria,2,ahok,2,Analysis,50,aqidah,9,artikel,13,bedah buku,1,bencana,23,berita,49,berita terkini,228,Breaking News,8,Buletin al-Islam,13,Buletin kaffah,54,catatan,5,cek fakta,2,Corona,122,curang,1,Dakwah,42,demokrasi,52,Editorial,4,Ekonomi,186,fikrah,6,Fiqih,16,fokus,3,Geopolitik,7,gerakan,5,Hukum,90,ibroh,17,Ideologi,68,Indonesia,1,info HTI,10,informasi,1,inspirasi,32,Internasional,3,islam,192,Kapitalisme,23,keamanan,8,keluarga,51,Keluarga Ideologis,2,kesehatan,83,ketahanan,2,khi,1,Khilafah,289,khutbah jum'at,3,Kitab,3,klarifikasi,4,Komentar,76,komunisme,2,konspirasi,1,kontra opini,28,korupsi,40,Kriminal,1,Legal Opini,17,liberal,2,lockdown,24,luar negeri,47,mahasiswa,3,Medsos,5,migas,1,militer,1,Motivasi,3,muhasabah,17,Musibah,4,Muslimah,87,Nafsiyah,9,Nasihat,9,Nasional,2,Nasjo,12,ngaji,1,Opini,3556,opini islam,87,Opini Netizen,1,Opini Tokoh,102,ormas,4,Otomotif,1,Pandemi,4,parenting,4,Pemberdayaan,1,pemikiran,19,Pendidikan,112,Peradaban,1,Peristiwa,12,pertahanan,1,pertanian,2,politik,320,Politik Islam,14,Politik khilafah,1,propaganda,5,Ramadhan,5,Redaksi,3,remaja,7,Renungan,5,Review Buku,5,rohingya,1,Sains,3,santai sejenak,2,sejarah,70,Sekularisme,5,Sepiritual,1,skandal,3,Sorotan,1,sosial,66,Sosok,1,Surat Pembaca,1,syarah hadits,8,Syarah Kitab,1,Syari'ah,45,Tadabbur al-Qur’an,1,tahun baru,2,Tarikh,2,Tekhnologi,2,Teladan,7,timur tengah,32,tokoh,49,Tren Opini Channel,3,tsaqofah,6,tulisan,5,ulama,5,Ultimatum,7,video,1,
ltr
item
Tren Opini: JEAN-FRANCOIS MAYER Bicara Tentang HIZBUT TAHRIR
JEAN-FRANCOIS MAYER Bicara Tentang HIZBUT TAHRIR
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhcTofyZJjk0HkcPuURMGCHVWrAXCY0L2e2SC9WFL_LpO49X8xQqMRuh3yPCjb6vIXvOQCXbY4QCyL7SbRecg48YBDDZ5i9vVCUfJN7bzaHSfftSVFr2dNaEIIkwz1UZu5-RrBh9c8TsZk/s320/FB_IMG_1533102999581.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhcTofyZJjk0HkcPuURMGCHVWrAXCY0L2e2SC9WFL_LpO49X8xQqMRuh3yPCjb6vIXvOQCXbY4QCyL7SbRecg48YBDDZ5i9vVCUfJN7bzaHSfftSVFr2dNaEIIkwz1UZu5-RrBh9c8TsZk/s72-c/FB_IMG_1533102999581.jpg
Tren Opini
https://www.trenopini.com/2018/08/jean-francois-mayer-bicara-tentang.html
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/2018/08/jean-francois-mayer-bicara-tentang.html
true
6964008929711366424
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy